Navbar adalah toolbar standard bawaan blogger. Fungsinya untuk mencari blogspot lain atau halaman blog lain. Nah, seringkali kita atau pengunjung merasa kurang nyaman dengan Nav Bar tersebut.
Alasan saya menghapus navbar Blogger pada setiap Template Blogger dikarenakan ketidakcocokan warna navbar dengan blog saya. Walaupun Blogger menyediakan beberapa fitur yang bermanfaat dan berbagai warna, blogger tidak selalu cocok dengan template blog saya. Ini membuat tidak sedap dipandang mata dan membuat theme blog saya kurang profesional.
Cara menampilkan dan menyembunyikan Navbar Blogger adalah sebagai berikut:
- Login Ke Blogger
- Klik Menu Layout/Tata Letak - Lalu Edit HTML Dibawah edit template anda akan melihat kode HTML blog anda.
- Hapus kode di bawah ini untuk menampilkan Navbar
#navbar-iframe {
display: none !important;
}
- Klik Save Template, selesai deh
- Untuk menyembunyikan Navbar, Tambahkan kode css diatas.
Mudah Khan, Semoga bermanfaat
No comments:
Post a Comment